PDIP mulai Panik!! Datang ke Komnas Ham dan Minta SBY Ungkap ke Publik soal 'Kasus 27 Juli'

Pimpinan PDIP yang diwakili Hasto Kristiyanto Sekjend PDIP bersama ketua DPP bidang hukum Trimedya Pandjaitan datang ke Komnas Ham pada kamis (26/7).
(Sekjend PDIP di Komnas Ham/Kumparan)
Kedatangan pimpinan PDIP ke Komnas Ham guna membahas kasus 27 Juli 1996 soal perebutan kantor DPP PDIP yang belum terselesaikan. SBY dituding memiliki informasi yang penting soal peristiwa kasus 27 Juli. Pada saat itu SBY sebagai Kepala Staf Kodam Jaya.


"Kami prihatin bahwa peristiwa berbagai pelanggaran HAM tersebut tidak terselesaikan. Kami mengharapkan pihak-pihak saat itu, termasuk Bapak Susilo Bambang Yudhoyono daripada terus bicara tentang koalisi partai, lebih baik juga berbicara tentang arah masa depan bangsa ini dengan membuka apa yang sebenarnya terjadi. Karena beliau memegang informasi," Ujar Hasto seperti dilansir dari laman Kumparan.

Pernyataan Sekjend PDIP langsung ditanggapi oleh Andi Arief politisi PD, ia meminta kaitan PDI (jadi PDIP) dengan pembakaran Jakarta setelah penyerbuan kantor diponegoro

Warganet lain menimpali bisa jadi PDIP mulai panik dan menyerang SBY karena merapat ke Prabowo.

0/Post a Comment/Comments